header pta Baru

PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN MESS PENGADILAN AGAMA SAMPIT

Written by Cahyo Widodo, S.Kom on . Posted in Sampit

Written by Cahyo Widodo, S.Kom on . Hits: 382Posted in Sampit

PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN 

MESS PENGADILAN AGAMA SAMPIT 

71

 

Sampit, 1 April 2021, Eks Kantor Pengadilan Agama Sampit yang pertama yang lebih dikenal dengan sebutan MESS yang beralamat di Jalan Letjen S. Parman No. 7, sudah tidak digunakan lagi semenjak di bangun Kantor Pengadilan Agama yang baru yang beralamat di Jalan Jenderal Sudirman, Km. 3,5 No. 07, sejak diresmikan oleh Ketua Mahkamah Agung RI (DR. H. HARIPIN A. TUMPA, S.H., M.H.), pada tanggal 25 Maret 2010, secara resmi aktivitas perkantoran pindah di bangunan yang baru.

mess 2.jpg

 

Meskipun sudah tidak digunakan lagi sebagai Mess bagi Hakim dan Pegawai Pengadilan Agama Sampit, dikarenakan kondisi bangunan yang kurang layak, tetapi perawatan dan pemeliharaan secara berkala tetap dilakukan guna menjaga kebersihan dan keindahan Mess.

Diungkapkan oleh Sekretaris Pengadilan Agama Sampit (H. Asni, S.Ag), pemeliharaan dan perawatan Mess dilakukan secara berkala minimal 3 (tiga) bulan sekali guna tetap menjaga kebersihan dan keindahan Mess meskipun sekarang sudah tidak digunakan lagi. (M.B)

Hubungi Kami

Kantor Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya

Jl. Cilik Riwut Km. 4.5 (73112) Palangka Raya 73112 Telp (0536) 3222837 Fax (0536) 3231746

Tautan ke Situs Sosial Media